Sabtu, 21 Januari 2012

JarKom - IP Address

IP Address
- IP Address merupakan pengenal yang digunakan untuk memberi alamat pada tiap-tiap computer dalam jaringan.
- Format IP address adalah bilangan 32 bit yang tiap 8 bitnya dipisahkan oleh tanda titik.
- xxxxxxxx.xxxxxxxx.xxxxxxxx.xxxxxxxx dengan x merupakan bilangan biner).
- Atau dengan bentuk empat bilangan desimal yang masing-masing dipisahkan oleh titik bentuk ini dikenal dengan ‘dotted decimal’(xxx.xxx.xxx.xxx adapun xxx merupakan nilai dari satu oktet/delapan bit).

untuk download materi IP Address secara lengkap klik link berikut:

0 komentar:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More